Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kota Bogor 2022 - Badan Pusat Statistik Kota Bogor

Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kota Bogor 2022

Nomor Katalog : 1399013.3271
Nomor Publikasi : 32710.2210
ISSN/ISBN : 
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 9 Desember 2022
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 3.78 MB

Abstraksi

Survei Kebutuhan Data (SKD) adalah survei yang dirancang dan dilakukan oleh BPS untuk mengidentifikasi kebutuhan dan kepuasan konsumen dalam rangka meningkatkan kualitas data serta pelayanan publik. SKD dilaksanakan sejak tahun 2005 di BPS Pusat. Tahun 2014 lokasi pelaksanaan SKD dikembangkan hingga BPS Kabupaten/Kota. Sesuai dengan perkembangan teknologi dan informasi yang semakin dinamis dan berkembang pesat, sejak tahun 2019 pengumpulan data SKD dilaksanakan dengan metode CAWI (Computer Aided Web Interviewing).
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota BogorJl. Layungsari III No. 13 Bogor 16132

Jawa Barat - IndonesiaE-mail: bps3271@bps.go.idTelp: +62 251 8324579Pelayanan dilakukan selama hari kerja dari jam 08:00-15:00 dan GRATIS

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik